Dandim 0320/Dumai : Optimis Program TMMD Rampung 100 Persen

1513 views

 

Dandim 0320/Dumai Letkol Inf. Horas Sitinjak,S.I.P

Dumai-Lintasriaunews.com- Dandim 0320/Dumai Letkol Inf.Horas Sitinjak,S.I.P selaku Dansatgas TMMD ke 102 optimis seluruh sasaran fisik akan rampung seratus persen sebelum penutupan TMMD pada 8 Agustus 2018

Kegiatan program TMMD ke 102 Kodim 0320/Dumai , akan dilaksanakan selama 30 puluh hari sejak dibuka pada hari Selasa 10 Juli 2018, ada tujuh sasaran fisik yang akan dikerjakan pada TMMD di Kelurahan Kampung Baru Kecamatan Bukit Kapur Kota Dumai,diantaranya :

Sasaran 1: Pengerasan Jalan (Base B), Volume : 2.311 M x 4 M x 0,10 M. Lokasi : Jl. Rajawali RT 09 & 10 Kel. Kampung Baru, Kec. Bukit Kapur.
Sasaran 2: Semenisasi Jalan, volume : 140 M x 4 M x 0,12 M. Lokasi : Jl. Rajawali RT 09 Kel. Kampung Baru Kec. Bukit Kapur.
Sasaran 3: Semenisasi jalan, volume : 227 M x 3 M x 0,15 M. Lokasi : Jl. Harapan Jaya RT 07 Kel. Kampung Baru, Kec. Bukit Kapur.
Sasaran 4: Semenisasi Jalan, volume : 192 M x 3 M x 0,15 M. Lokasi :Jl. Utama RT 07 Kel. Kampung baru, Kec. Bukit Kapur
Sasaran 5: Semenisasi Jalan, volume : 250 M x 3 M x 0,15 M. Lokasi : Jl. Jambu RT 08 Kel. Kampung Baru, kec. Bukit Kapur
Sasaran 6: Semenisasi Jalan, volume : 114 M x 3 M x 0,15 M. Lokasi :Jl. Rambutan RT 08 Kel. Kampung Baru, Kec. Bukit Kapur.
Sasaran 7: Semenisasi Jalan, volume : 135 M x 3 M x 0,15 M. Lokasi : Jl. Air Besar Gg. Sekolah RT 10 Kel. Kampung Baru, Kec. Bukit Kapur

Dansagas TMMD Kodim 0320/Duma, Letkol Inf.Horas Sitinjak,S.I.P, saat peninjauan pelaksanaan Kegiatan TMMD ke 102,di Kelurahan Kampung Baru, Rabu (18/07) , menyampaikan rasa optimis akan bisa menyelesaikan sebanyak 7 sasaran tepat waktu.
“ Saya yakin dengan semangat prajurit, bahu membahu dengan warga Kampung Baru semua sasaran akan rampung sesuai dengan waktu yang telah ditentukan”,pungkas Dandim. ** (Lr)

 

Bagikan ke:

Posting Terkait