Warga RT 01 RW 05 Tuah Madani Gotong Royong Bangun Drainase

529 views

PEKANBARU,LintasRiauNews.com – Mengantisipasi banjir saat hujan warga Manunggal Asri,Minggu RT 01 RW 05 Kelurahan Tuah Karya Kecamatan Tampan melaksanakan banti sosial membersihkan lingkungan Minggu (30/11/2020) pagi.

Dari pantauan LintasRiauNews.com dilokasi tampak sejumlah warga bersemangat mebersihkan lingkungan sedangkan sebagian lagi tampak.mengali drainase.

Ketua RT 01 RW 05 Kelurahan Tuah Madani, Refdinal mengatakan kegaiatan gotong royong ini dalam rangka membersihkan lingkungan agar terhidar dari berbagai bibit penyakit dan mengingat saat ini Kota Pekanbaru memasuki musim penghujan untuk mengatasi banjir warga bersama sama bangun drainase agar air pembungan diperumahan ini bisa lancar mengalir.

Refdinal berharap dengan kegiatan bakti sosial ini dapat menimbukan semangat warga untuk menjaga lingkungan bersih terutama membersihkan parit – parit yang tersumbat,selain terjadi banjir bila hari musim penghujan juga dapat tempat sumber bibit penyakit yang dapat mengganggu kesehatan kita sendiri,”pungkasnya (Dedy)

Bagikan ke:

Posting Terkait