Buka Bersama Politeknik Kelautan , Perikanan Dumai dan Forum Orang Tua Taruna (FORTUNA).

547 views

 

DUMAI.LintasRiauNews.com.-Politehnik Kelautan dan Perikanan Dumai bersama Forum Orang Tua Taruna Taruni(FORTUNA) berbuka puasa bersama. Sebagai pembawa acara Tesya afrianty dengan
M. Sandri.
Sebagai Tema : indah nya taruna taruni di bulan suci ramadhan .
Sebelum berbuka bersama siraman rohani yang dibawakan oleh H. Afrilagan APi. SH. MSi.
Menyambut bulan penuh berkah.
Kemuliaan bulan seribu bulan saat ALLAH memberikan ampunan.
Marhaban ya Ramadhan.
Selamat menunaikan ibadah puasa .

Turut hadir dalam acara berbuka bersama ini
Direktur Politeknik Kelautan dan Perikanan Dumai Dr Yaser krisnafi S.St.pi ,M.T,Ketua Fortuna IV AKP(P)Purn Karimuddin,Ketua Fortuna V H Yuhandri SP (Anggota DPRD Dumai),para orang tua taruna taruni,anak anak yatim piatu dan taruna taruni Politeknik Kelautan dan Perikanan Dumai.

Ketua panitia Datuk Amin mengucapkan terima kasih yang tak terhingga atas terlaksana nya acara berbuka bersama ini.
Marhaban ya Ramadhan Selamat menunaikan ibadah puasa ucap Datuk Amin.

Ketua Fortuna V H Yuhandri SP dalam sambutan nya mengharapkan para taruna taruni politeknik KP Dumai menjalin kerja sama yg baik dan kekompakan harus terjalin antara satu dengan yg lain.

Sambutan dari Ketua Fortuna AKP(P) Purn Karimuddin ,hendaknya rasa persaudaraan antar sesama para taruna taruni terjalin dengan baik.

Acara berbuka puasa ini tetap memakai Protokol Kesehatan dengan cuci tangan ,memakai masker dan jaga jarak .**(Toga)

Bagikan ke:

Posting Terkait